Selasa, 05 November 2019

Definisi dan Konsep Agent Cerdas

Definisi dan Konsep Agen Cerdas

Agen cerdas (Intelegence Agent) adalah sebuah agen yang menerima persepsi dari lingkungan dan melakukan tindakan.Tujuan utamanya adalah untuk menciptakan kecerdasan buatan sehingga agen tersebut dapat berpikir dan bertindak selayaknya manusia dan mengarahkan aktivitasnya untuk mencapai tujuan (yakni yang rasional).
Terdapat 4 konsep agen cerdas yaitu:
o Environtment
Environtment atau lingkungan yang akan memberikan sensor kepada agen tersebut.
o Percepts
Percepts adalah ketika seorang agen menerima sensor yang diberikan oleh lingkungan.
o Actions
Actions adalah aksi yang dilakukan agen tersebut setelah mendapatkan sensor dari lingkungan
o Goal
Goal adalah tujuan utama yang dicapai  agen tersebut  setelah melakukan actions.


PEAS merupakan singkatan dari kata Performance measure, Environment, Actuators, Sensor. Ketika kita akan membuat suatu rancangan agent, kita harus mengidentifikasi lingkungan masalah atau yang biasa kita sebut dengan “Task Environment”. Apa saja itu? mari kita simak satu persatu.

o Performance measure, berisi komponen-komponen yang akan menjadi tolak ukur keberhasilan agent.
o Environment, berisi kondisi yang dapat mempengaruhi disekitar agent.
o Actuators, berisi kemampuan yang dapat agent itu lakukan.
o Sensors, berisi hal-hal apa saja yang dapat diinput agent.



REFERENSI:

https://zhafran23.blogspot.com/2018/11/definisi-dan-konsep-agen-cerdas.html##targetText=Agen%20cerdas%20(Artificial%20Intelligence)%20adalah,lebih%20baik%20dari%20pikiran%20manusia).

http://berbagi-cerita09.blogspot.com/2016/09/penjelasan-peas-dalam-konteks.html



Tidak ada komentar:

Posting Komentar