Rabu, 06 Mei 2020

Adobe Flash


Adobe Flash atau yang dikenal pada awalnya sebagai Micromedia Flash adalah salah satu perangkat lunak computer yang merupakan produk unggulan dari adobe system. Adobe flash sendiri digunakan untuk membuat gambar vector maupun animasi gambar.
Flash di desain dengan kemampuan membuat animasi 2 dimensi yang handal dan ringan sehingga dengan kemampuan ini flash banyak digunakan untiuk membangun dan memberikan efek animasi pada website, CD interaktif dan lainya.selain digunakan untuk membuat animasi pada website flash ini mampu membuat animasi logo,movie,game,e-card,dll.
Flash ini bukan hanya digunakan sebagai software saja dengan nama Adobe Flash, tetapi juga merupakan suatu teknologi animasi web. Jadi untuk membuat animasi web dengan format flash (SWF) kalian tidak harus menggunakan software Adobe Flash,namun bisa juga menggunakan software lain seperti SwishMax, Swift 3D, Amara,Kool,Dll.
Fungsi adoble flash yaitu:
  1. Aplikasi ini mempunyai fungsi untuk membuat logo, banner, movie, game, membuat navigasi pada web, menu interaktif, interaktif form, screen server, e-card, daftar fungsi adobe flash player
  2. Bisa untuk memutar vidio yang berformat
  3. Dengan adobe flash player kita harus melakukan yahooemail, facebook, DLL
  4. Menampilkan video streaming
  5. Mendownload video ke youtube
  6. Mengunggah foto di facebook
Pada intinya fungsi Adobe Flash untuk memutar video, gambar, maupun animasi.
Kelebihan dan Kekurangan pada Adobe Flash
Kelebihan :
1.      Merupakan teknologi animasi web yang paling popular saat ini yang didukung oleh banyak pihak.
2.      Ukuran file kecil dengan kualitas yang baik
3.      Hardware yang tidak tinggi
4.      Aplikasi ini dapat di tampilkan di berbagai media seperti Web, CD-ROM,VCD,DVD,Televisi,Handpone dan PDA
5.      Adanya Actionscript . dengan adanya actionscript kita dapat membuat animasi dengan menggunakan kode sehingga dapat memperkecil ukuran file.
Kekurangan :
1.      Grafisnya kurang lengkap
2.      Lambat untuk login
3.      Kurang simple
4.      Menu yang tidak user friendly
5.      Perlu banyak reeferensi tutorial
6.      Kurang dalam pembetukan animasi 3D
7.      Bahasa pemograman sulit di mengerti
8.      Belum ada template dalam software ini


Tidak ada komentar:

Posting Komentar